18 Agustus 2019 1:44
When it first open, it is very loaded, but now I think the food is not a worthy anymore, because the prices are expensive, but taste are so general, also the place is not good enough, looks like so many room here and fill it with tables and chairs
04 Agustus 2019 8:30
Excellent luxury dining experience. The view and restaurant decorations are super good. Recommended place to have some fine dinner
05 Juli 2019 18:12
Luas, cozy, bersih. Lokasinya sangat strategis, dekat ITB dan tempat-tempat penting lainnya di sekitar Dago.
Namun makanannya biasa saja. Pilihannya banyak, tetapi rasanya tidak istimewa.
03 Juli 2019 19:13
Berikut review singkat saya terhadap Beehive Boutique hotel:
+ Lokasi strategis di pusat kota bandung
+ parkir mobil luas
+ kamar okay
+ breakfast okay
- Servicenya masih perlu ditingkatkan
- Hiasan di kamar perlu ditambah agar tidak terlalu kosong.
02 Juli 2019 11:49
Dekor disini
Dekor utk 4org hanya 200rb, 8org 300rb, 10org 330rb! Cek instagram 25planners sekarang!
Lokasi cafenya strategis! Banyak spot foto juga!
02 Juli 2019 9:28
Wow! Cozy place at the center of the city. Nice for quick getaway. Maybe it didnt have that awesome view, but the vibe around the hotel is so soul healing, so calm n i just love the simplicity they provide here. Also the rooftop rooms have this diagonal windows, i cant imagine the selfcomfortness watching the stars at night.
30 Juni 2019 8:11
Tempatnya asik buat dinner. Suasana nya romantis dan oke banget buat dinner bareng pasangan.
Harga makanannya standar cafe bandung, rasa makanannya oke banget
28 Juni 2019 4:48
Lokasinya enak banget, mudah terjangkau. Tempatnya instagramable banget, makanannya juga enak, suka banget sama salad nya. Bagus banget buat ngadain kegiatan kegiatan.
27 Juni 2019 13:22
Review Beehive Cafe. Kedua kalinya saya datang dalam rentang waktu yg lama. Pertama, rasa makanannya biasa aja. Masih mau nyoba yg kedua mungkin ada perbaikan. Tapi.

Tempat ok. Pelayanan kurang baik, penyajian biasa aja, rasa makanan biasa aja. Hari ini buka puasa pesan Dori, keju mozzarellanya keasinan. Pesan Bratwurst, saus barbequenya asem banget. Minuman Mean green, terlalu asem. Entah pas bulan puasa mungkin yg masak ga bisa nge tes dulu rasanya, tapi seharusnya sudah punya standar rasa makanan maupun minuman yg enak.
Saya minta ketiga teman saya untuk mencoba makanan yg saya pesan, dan mereka berkomentar yg sama.
25 Juni 2019 5:45
They champion Salmon dishes among others. I tried the Alaskan Salmon and it's not bad. Price is average for such cafes and eateries.

Choose your seat carefully. The front seats can be VERY noisy.
23 Juni 2019 16:18
Good Western Food, Good Price, Plenty of parking space. Good desserts, coffee and they have real fresh juices!
22 Juni 2019 6:38
Only here for the restaurant, lots of parking area. Food are mostly western/european, but heavily influenced by indonesian taste. Don't get me wrong, the food here is so gooood, the portion is also very generous. But when you order pasta don't expect it to taste like an authentic italian pasta. Ordered lasagna, penne arrabiata and beehive sampler, everything tasted great (but strong).

Food price range around 30k-69k, still pretty affordable and worth for the taste and portion.

There's plenty of open spaces area, seems great for a small event.

They also have a playground pen for kids.

This place is perfect for family or group.
15 Juni 2019 7:57
Tempatnya bagus sejuk karna bertemakan alam dan minimalis banyak spot foto yang instagramable disini
17 Mei 2019 8:54
Sala satu cafe dan hotel ter-asik, semua sudut ruangan menjadi spot foto terbaik, arsitektur dan desain yang ciamik pelayananya juga baik
14 Mei 2019 8:09
Tempat makan yg bagus ya. Suasananya nyaman, tempatnya luas. Ada pilihan smoking dan no smoking room juga. Menu makanan juga beragam. Mostly western food. Untuk yg pake transportasi umum mungkin harus jalan sedikit ke dalam. Krn bukan di jalan utama. Harga makanan relatif sih ya. Tapi buat saya ini lumayan mahal. Ada harga ada rasa.
13 Mei 2019 20:12
I order fried rice, the cook is terrible, the rice is too sweet, the fingers are hard, the crackers are not fried well (oily and "bongko"), not worth the price. If you are looking for quality, this is not the place.
06 Mei 2019 15:55
The ambiances was nice, sweet, oldies but fine. Delicious juices and cake. I love the house. Stay oldies!
05 Mei 2019 10:43
My community and I held an event back in 2018. They have great spot but the helpers for event so dissapointed I hope they can improving their services
09 April 2019 0:27
I don't have good experience in this hotel. For price more than Rp 700K, it isn't worth with its price.

Some "not good" experiences I ever get are:
First, they have no lift. So you have extra effort to your room.
Second, the wall isn't soundproof, so you can hear noise from the other room.
Third, I don't have enough choice to choose the breakfast. The breakfast menu is limited (around 5), I only can choose 1 menu and can't combinated with other menu.

I hope this hotel can improve their service, so the customer can get good experience in this hotel.
01 April 2019 17:57
Hotel yang cocok buat bulan madu. Tempatnya fotogenik banyak spot spot buat foto. Kamar besar. Fitur lengkap. Ads 3 cafe didekat hotel ini. Lokasi strategis buat kemana mana
18 Maret 2019 16:30
Interior decorations are nice, minimalist and cute. But the hotel amenities can be improved: breakfast options are not so great, coffee latte also not included so need to top up, no lift to go to 5th floor where we stay at rooftop type room.
15 Maret 2019 0:32
Tempatnya bagus.luas.nyaman pelayanannya berimbang (ada yg ramah ada yg nga). Makanannya ok.secara keseluruhannya ok lah.
12 Maret 2019 10:51
Pelayanan sarapan kurang. Colokan kadang mati krna trip dan air panas terkadang kurang. Tp overall oke
20 Februari 2019 6:14
Hotelnya bagus, lokasi juga oke. Tp kurang rekome untuk para manula untuk nginep disini. Karena ga ada lift (pake tangga)
18 Februari 2019 12:48
Tempatnya enak
Tempatnya Asik
Dekat ITB banget
Pelayannya ramah
Tempatnya nyaman
Bisa ramean
Bisa sendirian
Bisa berduaan
Makanannya not bad
Minumannya good juga
Makanannya cantik
Harganya bersahabat
bisa buat arisan, rapat, gathering, atau sekedar makan
30 November 2018 16:21
Hotel ini dari luar sangat instagramable banget. Banyak spot-spot lucu untuk foto-foto. Hanya tidak sempat diabadikan.

Bila ingin cari tempat menginap yang bisa eksis, ini cocok. Sebelahnya ada restoran Beehive cafe dan resto Kapulaga (masakan Indonesia) yang memang lokasinya satu tempat dengan hotel.

Dibelakangnya ada halaman rumput untuk bawa anak lari-larian. Tetapi kalau dari segi kenyamanan standar hotel, beehive termasuk kurang.

Pertama, baru kali ini nginep di hotel sarapannya ala carte, dipilih dari menu dan baru dimasak. Hanya hari minggu yang buffet.

Kedua, room service tutup jam 10. Temen sy mau pesen makanan diatas jam 10 sudah tidak bisa karena restonya juga tutup. OMG.

Ketiga, aliran listriknya bisa down karena penggunaan hair dryer di luar kamar mandi. Baru kali ini terjadi.

Keempat, pintu kamarnya kalau kurang ditekan nutupnya, alarmnya bunyi-bunyi. Kirain kamar saya aja, tetapi banyak banget bunyi alarm dari kamar lain, dan harus diteken lagi pintu nya supaya berhenti bunyi alarmnya. Fiuuuh.

Tetapi kalau mau cari dekat, didepannya ada resto Noah’s Barn yang tempat makannya juga oke banget. Itu tinggal nyebrang dari Beehive. Sebelah kanannya ada Cafe Dragon Mongkey untuk hiburan malamnya, ada musik DJ aja sih. No live music. Agak 200 meter ke depannya lagi ada caffe Bene. Cukup deket.

Jadi kalau memutuskan ingin menginap, silahkan yang mau dicari apanya dulu, kenyamanan, dekat kemana-mana atau ketenangan. Kalau dekat dari mana-mana, ini tempat oke.
25 November 2018 13:49
Iyah saya di hashtag #RajaPropertyAtuhBoss
Siap memenuhi kebutuhan Anda untuk Investasi di bidang Property
22 November 2018 13:20
Kalau ini siy tempat buat ngopi syantik sama gengs. Cukup tenang suasananya. Jadi bisa ngobrol asyik. Parkirannya juga luas.

Well, saya tipe orang yang gak begitu suka sama hiruk pikuk atau parkir aja harus ribet gitu. Jadi nyari tempatnya yang bisa nyaman buat apapun. Even itu cuma buat parkir. Gak mau saat lagi enak makan tiba2 diganggu cuma buat mindahin parkir. Hehe.

Maaf ya fotonya cuma dikit. Lagi ga mood foto. Cuma lagi pengen ngopi aja. Hmm untuk harga disini, lumayan merogoh kocek. Xixixi. Tapi worthed kok. Enak2 makanan dan minumannya

Tulis Ulasan



Peringkat keseluruhan: