05 Juni 2022 15:42
Salah satu daya tarik gunung Ciremay adalah adanya gua yang dekat puncak. Bisa ambil air bersih di sini.
27 Februari 2022 3:38
Bisa untuk mendirikan beberapa tenda, lumayan dekat dengan puncak, tempatnya cukup terlindung dari angin, dan ada persediaan air di dalam goa.
30 September 2021 11:07
Goa Walet, merupakan Goa Lava 'Kawah' yang terbentuk dari aliran lava hasil Erupsi Samping Gunung Ciremai pada tahun 1917, berada di ketinggian ± 2.900 Mdpl. Goa Walet terletak di jalur pendakian Apuy (Majalengka) dan Palutungan (Kuningan), merupakan habitat dari Edelweiss Jawa (anaphalis javanica) dan Cantigi (vaccinium varingifolium) dan area ini tidak direkomendasikan untuk tempat perkemahan.
12 Agustus 2021 13:04
Terakhir ke sini beberapa minggu yang lalu (3±), sumber air nya sudah kering. Paling tidak bisa kita tampung tetesan air dari dinding gua ke gelas botol plastik yang disediakan.
28 Maret 2020 5:30
Goa Walet yang berada di Gunung Ciremai via jalur Apuy & Palutungan disana dipergunakan untuk kebutuhan Air
19 Maret 2020 15:49
Dilarang mendirikan tenda atau bakar api unggun disini, tersedia air dengan tetesan dari atas

Tulis Ulasan



Peringkat keseluruhan: