05 April 2022 11:54
Sebagai Pusat dari Tari Topeng Malangan yang menjadi Kiblat Kesenian Khas Malangan yang telah di Telurkan oleh Sang Maestro Mbah Karimun sebagai pencipta Tari Topeng yang telah ada selama 5 Generasi Hingga saat ini Sanggar Tari Topeng di kelola oleh 2 Anak dari Mbah Karimun yakni Pak Suroso dan pak Handoyo bersama Anggota lainnya terus Mengembangkan Tari Topeng yang berpusat di Kedungmonggo Desa Karangpandan Kec. Pakisaji Malang yang selalu mengadakan Latihan Setiap hari minggu dan mengadakan Gebyak Tari Topeng setiap Malam Senin Legi sebagai wujud Menghormati Simbah Karimun yang telah menciptakan Tari Topeng Malangan dan akan terus melestarikannya sampai Anak Cucu mendatang.

Semoga ditahun mendatang Dusun Kedungmonggo menjadi Kampung Wisata Topeng Malang sebagai Center Tari Topeng khas Malang yang telah menjadi ICON Kab. Malang di tingkat Nasional dan Internasional
28 Desember 2020 18:34
Tempat edukasi dan sanggar seni asli malang yang memiliki sejarah panjang
Prestasi sudah sampai tingkat internasional

Di bawah pimpinan P Handoyo cucu dari sang maestro Mbah. Karimun

Tulis Ulasan



Peringkat keseluruhan: