04 Agustus 2023 23:08
Enak euy, mushola ada, tapi bingung mau wudlu air gak ngalir, keburu waktu habis akhirnya taiyamum
03 Agustus 2023 8:12
Kesini jauh jauh cuma pengen makan bebek goreng yang ngangeni, minyak goreng yg nempel di bebek mungkin perlu ditiriskan dulu agak lama.
27 Juli 2023 0:41
Bebek gorengnya enak, empuk, dan tidak berbau seperti bebek pada umumnya.hanya saja sambal kurang pedas
07 September 2019 8:42
Kane loooopp.bebek goreng e.pelayan cewek e seng berkaca mata.maaniiiss.jadi berselera makan ee.
16 Agustus 2019 18:41
Harga nasi bebek yang saya pesan Rp 22000. Porsi nasi cukup banyak dan potongan bebeknya juga besar. Yang saya sukai adalah masakan bebek sebenarnya adalah mentok (itik serati).
13 Agustus 2019 0:43
Bebek dan ayam goreng rasanya khas, dengan sambal dan bumbu gurihnya yang nikmat, banyak teman dari luar kota saya ajak makan di sini ketagihan ingin datang untuk makan bebek gorengnya lagi
24 Juli 2019 3:21
Pros:
Rasa enak
Tempat pinggir jalan
Parkiran luas
Pelayanan ramah
Harga wajar (nasi bebek 22rb, nasi ayam 21rb)

Cons:
Sangat ramai waktu makan siang
15 Juli 2019 8:32
Rasa sih enak.
Cman teknis pelayanannya lebih diperhatikan.biar customer gk rebutan dn ngantrinya tertib.jaga slalu kualitas.mantuulll
02 Juli 2019 16:05
Mantul banget bebeknya.tiada duanya. Sudah ke berbagai kota di Indo selalu makan bebek khas di kota itu. Tp tak ada yg bisa nyaingin Bebek ATI. Silahkan dicoba.mggak bakal nyesel
29 Juni 2019 21:39
Kalo cuma berdua & gak rombongan orang banyak sekalian ato mungkin tampang pas pasan.mnding kagak usah mampir, dripada endingnya bad mood. SERIUS CURHAT BUKAN HOAX! Yah mungkin aja pas itu tampang ane aja yg kere kali ya wkwkwkw.soal harga sih standart, ane bayar juga sama kug.sesuai di price list
29 Juni 2019 11:54
Tempat bersih dan rapi, rasa bumbu bebek nya masih tetap uda beberapa kali kesini dan jadi langganan
19 Desember 2018 18:07
Makanannya enak (sambelnya oke dan dagingnya empuk), tapi sistem pemesanannya tidak jelas dan ga efisien.
Pesannya manual datang langsung ke tempat menyiapkan masakan sekaligus kasir.
Waiter sama yang nyiapin masakan juga Nyambi jadi pencatat pesanan itu pun hanya lewat lisan tanpa dicatat. Antrian pun sering membludak bercampur dengan pelanggan yang akan membayar Ga ada nomor meja. Setelah pesan kita harus duduk sabar menanti makanan datang. Jadinya sering menimbulkan keraguan, apakah pesanan makanan kita sudah dicatat atau belum. Waiter pun kadang masih konfirmasi menanyakan siapa memesan ini sejumlah ini dengan mendatangi pengunjung. Kalau sedang sial, pesanan bisa terlupa padahal kadung nunggu lama, jadi harus datang konfirmasi lagi. Terakhir ke sana, 15 menit pesan dan menunggu, saya terpaksa konfirmasi pesanan lagi dan menghabiskan 10 menit berikutnya menunggu. Jadi tak cocok untuk pelanggan yang tidak punya kesabaran ekstra padahal sudah kelaparan.pembayaran menganut sistem kejujuran, kalau selesai makan silakan membayar di kasir.
Dengan sistem agak chaos dan sering ramai seperti ini, orang luar bisa pesan lalu setelah habis makan bisa pergi begitu saja tanpa terlihat karena tak ada yang mengawasi karena sedikit dan sibuknya pegawai tak sebanding dengan hectic dan ramainya suasana di dalam.
Sisa piring makanan pengunjung kadang malah dibiarkan lama di meja saking hecticnya pegawai jadi belum sempat dibereskan, sehingga pengunjung yang datang sering duduk di meja yang masih berantakan.
Sistem yang tidak efisien, waiter yang Nyambi berbagai tugas tentunya mempengaruhi dalam hal pelayanan. Pegawai jadi cepat capek dan kurang fokus melayani, pengunjung jadi kurang puas dan sebagainya.
Saran saya dalam hal sistem pemesanan, mungkin cara resto Bebek Sinjay di Madura perlu ditiru. Ada line untuk pemesanan, line untuk pembayaran dan pengambilan makanan. Cara ini cepat dan efektif.
Dalam hal manajemen pelayanan, mungkin perlu penambahan pegawai lagi, atau jika tidak ada Penataran dan pembagian sistem tugas (bisa dilakukan secara bergiliran). Siapa yang bertugas mencatat pesanan (secara tertulis), bagian kasir, bagian yang mempersiapkan makanan, dan bagian yang membereskan meja, siapa yang mengantarkan pesanan, dsb.
Hal ini tentunya akan meningkatkan kepuasan pelanggan sehingga tentunya mempengaruhi jumlah dan volume pengunjung.
Salam. Maaf hanya sekadar mengingatkan.
Moga-moga juga dibaca sih sama pemilik warungnya.

Tulis Ulasan



Peringkat keseluruhan: