15 Juni 2019 5:59
Pemandangan yang indah dari ketinggian bukit yang berbatasan langsung dengan laut. Dari bukit ini kita bisa menikmati indahnya pemandangan laut yang mempesona, mulai dari jejeran pulau tiga gili sampai matahari terbenam yang eksotis dan romantis. Waktu terbaik berkunjung ke tempat ini adalah sore hari, lebih sempurna jika menjelang matahari terbenam karena keindahannya akan memanjakan anda. Tau gak? Keindahan yang luar biasa ini sangat mudah dijangkau karena letaknya yang tepat di pinggir jalan raya utama. Tak perlu berjalan kaki jauh, bahkan dari atas kendaraanpun sudah bisa menikmati keindahannya.
06 Juni 2019 2:57
Melihat pantai dari ketinggian benar2 menyejukkan mata.
22 Mei 2019 16:20
A great spot to have a great view. The place is easy to access. There are also pradigling and parachute service if you like to give it a try
21 Mei 2019 11:01
Bukit Malimbu merupakan tempat yang sangat cocok untuk berkumpul bersama temen2 atau bersama keluarga.
Tempat ini sangat bagus kalo datangnya sunset tiba, serta bisa melihat 3 gili sekaligus ditempat ini dan banyak yang menawarkan souvenir untuk oleh2 khas bukit malimbu,
Diatas bukit malimbu ada villa yg megah menjadikan suasana bukit tersebut makin indah tapi hati2 dijembatan tersebut ada yg pecah disana akibat gempa waktu lalu,
Suasana yg harmonis membuat daya tarik tersendiri untuk bukit malimbu
25 April 2019 5:19
Lokasi di tepi jalan raya malimbu. Sunset cantik. Kalau cuaca sedang cerah bisa melihat Gunung Agung di Bali dari sini. Di sebelah kanan 3 Gili Lombok juga terlihat samar-samar. Gili Trawangan, Gili air dan Gili Meno
15 April 2019 16:54
Geo park.start to explore the northumberland. 1 Day trip return.
11 Februari 2019 5:15
Bukit yg indah, tidak ada biaya retribusi dan hanya bayar parkir.orang orangnya juga ramah dalam memberikan informasi tentang wisata wisata yg ada di lombok

Tulis Ulasan



Peringkat keseluruhan: