18 September 2023 2:26
1. Food: Fried chicken breast (the taste of the chicken is delicious, a little less salty, the meat is tender)
2. Drink: Hot warm tea (the taste of the tea is not good)
3. Place: maybe it could be cleaned and tidied up a bit, right? Looks like it used to be a pretty good place
4. The service is good and friendly, unfortunately the waiting time for the food is quite long
18 September 2019 9:36
Dari masih sd sampai jaman now. Tetep Hadi ayam goreng legendaris. Sambelnya belum ada yg ngalahin.
16 September 2019 5:08
Ayam goreng kondang rasa enak mantap.
Rasa klasik mengingatkanku masa lalu yg telah berlalu.
09 September 2019 12:14
Juragannya Ibu2, ramah banget. Masakanya enak dan murah, kas jawa tengah. Suka ayam gorengnya. Kalo sisa boleh bungkus pulang.
12 Agustus 2019 7:23
Parkiran luas. Biasanya tamunya adalah para wisatawan lokal yang datang bersama rombongan bis besar. Letaknya berada di pinggir jalan raya dan mudah ditemukan. Menu utama ayam goreng, tapi tersedia juga menu lain. Rasa ayam goreng standar, gurih tidak terlalu asin. Harga sepotong ayam goreng berkisar antara 20-30K. Untuk dada besar 25K. Kalau mau makan nasi, harus pesan nasi juga. Jadi harga menu belum termasuk harga nasi. Untuk pendamping ada teri goreng (sepiring kecil), cha kangkung, oseng daun pepaya (agak over cook), oseng tempe (wajib pesen), dll.
Tempat duduk ada yang dikursi, ada yang lesehan. Tempat lumayan bersih. Di tempat ini anda juga bisa membeli oleh-oleh.
04 Agustus 2019 10:26
Ayam Goreng Kondang Rasa adalah salah satu Rumah Makan yg cukup pegemdaris bagi masyarakat Gunungkidul Yogyakarta. Letaknya tepat berada di pinggir jalan Jogja Wonosari. Sebelah Barat SMKN 2 Wonosari. Rumah Makan ini menyediakan aneka jenis menu ayam. Baik ayam kampung.maupun ayam ras.harganya.cukup terjangkau. Pelayanannya juga cepat dan ramah. Jika Anda datanh ke tempat ini untuk berwisata kuliner. Dijamin Anda tidak akan menyesal.
08 Juli 2019 7:41
Yaaah.cukup untuk istirahat n isi perut, food n drink biasa aja, sorry to say! Kalau hanya sendiri atau beberapa orang sy cenderung ke tempat lain.
14 Agustus 2018 8:48
Rekomendasi yang ingin kuliner ke gunungkidul
Lokasi di pingir jalan
Area parkir luas
Cocok. Untuk yang bawa rombongan
Dekat dengan mmasjid.
Dekat dengan pusat kota wonosari
18 Juni 2018 19:00
Akses mudah, parkir lumayan luas.biasa dipakai buat pemberhentian/istirahat bus2 pariwisata.menunya juga beragam dan enak.tempat makannya luas dan bersih.

Tulis Ulasan



Peringkat keseluruhan: